Skip to main content

Visi Kami

"Mencetak Generasi Perintis Melaui Kesejahteraan dan Kualitas Guru Muda"


Bersama Mitra yang berkomitmen tinggi di Bidang Pendidikan, kami mendesain program:

  1. Pemberdayaan 100 Guru Muda yang fokus pada Future Readiness Skill.
  2. Pembangunan enam sekolah rumah berbasis entrepreneur bebas SPP di Bali.
  3. Pelatihan Parenting dan Perpustakaan Keluarga.


Tim Kami

Program Guru2Digit dirancang oleh para guru aktif yang mengampu Real Life Skills dan Future Readiness bagi peserta didik jenjang setara SD, SMP dan SMA. Melalui berbagai ide dan gagasan kreatif, kami senantiasa mengajak potential partners yang berkomitmen tinggi dalam pembangunan sumber daya manusia muda yang tangguh dan mandiri untuk masa depan yang lebih cerah.

CEO

Ida Bagus Sebali Anantha Yogiswara. Menjadi bagian dari visi besar dalam membangun pendidikan berkualitas yang relevan dengan tuntutan zaman adalah sebuah kebanggaan. Kami yakin bahwa perubahan besar selalu dimulai dari langkah-langkah kecil yang konsisten, untuk menjadi pelopor inovasi di bidang pendidikan demi masa depan generasi muda.

 

COO

Maria Else Avrelia Sinaga. “Di tengah perubahan pesat dalam berbagai aspek kehidupan, pendidikan masih tertinggal, baik dari segi sistem maupun kesejahteraan guru. Hal ini menjadikan banyak lulusan SMA merasa kehilangan arah dalam menentukan tujuan hidup mereka. Oleh karena itu, masa depan guru dan pendidikan perlu diperjuangkan jika kita ingin meningkatkan kualitas sumber daya manusia di suatu negara.”

 

Yustinus Victor Rianus Bura

L&D Lead

Aiswarya Putra Arjawa

Community Development

Gd Avitya Pratama

School Outreach Lead

Ni Wayan Wina Febri L

Corporate Affair

Desi Natalia Amerta P

HR & Tax

Yohana Fitria Astuti

Campus Outreach

Cindy Dini Oktaviani

Admission

Ni Putu Noviyanti

Treasurer

Markus Mardianto

Consultant

Donasi Anda Masa Depan Bangsa

Wujudkan Guru Berpenghasilan Dua Digit!